Beranda » Blog » Kategori Sandwich Panel

Sandwich Panel

Sandwich panel merupakan panel yang terdiri atas tiga lapisan. Layer bagian tengahnya merupakan sebuah lapisan material tebal dengan tingkat kepadatan tinggi. Namun lapisan tengah memiliki kekuatan yang lebih rendah jika kita bandingkan dua layer pengapit.

Seperti layaknya roti sandwich, dua lapisan tipis yang terdapat pada struktur sandwich ini namanya lapisan kulit atau penutup. Dan satu lapisan tengah namanya lapisan inti core atau jeroan.

Sandwich Panel Material Khusus Untuk Penanggulangan COVID 19
31 Januari 2021

Pandemi COVID-19 memberi pukulan terhadap berbagai sektor bisnis dan industri, khususnya di bidang properti. Tingginya biaya operasional yang ditanggung para... selengkapnya

Metode Pemasangan Sandwich Panel Dinding
24 November 2020

Metode Pemasangan Sandwich Panel Dinding Cara dan metode pemasangan Sandwich panel untuk pemasangan panel dinding, finishing dapat kita modifikasi sesuai... selengkapnya

Pengertian Sandwich Panel dan Kelebihan Untuk Bangun Konstruksi
24 November 2020

Apa itu Sandwich Panel? Pengertian Sandwich panel merupakan panel yang terdiri atas tiga lapisan, dengan layer bagian tengahnya merupakan sebuah... selengkapnya

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Sulaiman
● online
Sulaiman
● online
Halo, perkenalkan saya Sulaiman
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: